MENGENAL MANFAAT BUAH MANGGA UNTUK KESEHATAN
-menurunkan tekanan darah dari kandungan kalium pada mangga
-menurunkan kadar kolesterol berkat kandungan pectin pada mangga
-membantu memperlancar pencernaan
-mencegah anemia sehingga baik di konsumsi oleh ibu hamil
-menambah daya tahan tubuh berkat kalori dan karbohidrat yang terkandung dalam mangga
-mencegah batu ginjal,ini sesuai dengan hasil riset yang udah di lakukan
-betakaroten dan riboflavin pada mangga bisa memelihara kesehatab mata
-vitamin C yang terdapat pada mangga mampu menangkal radikal bebas
-juga bisa mengatur hormon untuk keharmonisan rumah tangga karena pada mangga juga terdapat vitamin E yangdapat membantu kehidupan rumah tangga
-karoteneid pada mangga mampu menjadi pembunuh sel kanker
Secara umum manfaat dari kandungan gizi pada mangga mampu membantu kebugaran dan kesehatan tubuh,saat ini banyak zat-zat kimia yang bertebaran pada makanan yang dijajakan di pasaran sebagai pemicu timbulnya beberapa penyakit termasuk yang ditakutin banyak orang yaitu kanker,tetapi alam sudah di sediakan oleh tuhan dengan jutaan manfaatnya termasuk buah yang kita anggap biasa ini ternyata juga mencegah tumbuhnya sel kanker,dan ini merupakan fakta dari manfaat buah mangga.
Rating: 4.5
0 comments:
Posting Komentar