CONTOH KATA PENGANTAR MAKALAH LENGKAP

Contoh kata pengantar makalah yang saya buat kali ini saya dedikasikan untuk pengunjung yang memerlukan contoh kata pengantar untuk berbagai keperluan termasuk makalah. Contoh yang saya sampaikan disini seperti halnya contoh proposal yang telah saya posting sebelumya tidak hanya dapat digunakan untuk keperluan pembuatan makalah tetapi juga sebagai contoh kata pengantar laporan dan berbagai keperluan lain oleh karena itu posting ini lebih tepat disebut format kata pengantar.

Kata Pengantar
(Ucapkan rasa syukur kepada Tuhan sesuai kepercayaan masing2) yang telah melimpahkan segala nikmat-Nya dan karunia-Nya. Dengan segenap ungkapan rasa terima kasih yang tidak terperi saya sampaikan kepada semua pihak yang telah membantu dan mendukung seluruh proses penulisan makalah ini sehingga penulisan makalah dengan judul (sebutkan judul makalah atau laporan anda) selesai di kerjakan.

Begitu banyak hal yang dilalui penulis sampai dengan selesainya karya yang merupakan hasil pintu akhir dari seluruh proses studi dan analisa (sebutkan tema makalah atau laporan anda). Mungkin apa yang telah penulis hasilkan bukanlah yang terbaik, namun penulis berharap apa yang telah kami lakukan akan bermanfaat.

Kami sadar bahwa apa yang telah kami peroleh tidak semata-mata hasil dari jerih payah penulis semata tetapi hasil dari keterlibatan semua pihak.Oleh sebab Itu saya menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:
1. (tuliskan pihak2 yang telah membantu anda mulai dari yang paling penting )
Semoga bantuan dan dukungan yang telah diberikan dengan Ikhlas diberikan balasan oleh allah SWT (atau sesuai kepercayaan anda)

Yogyakarta, (tanggal dan tahun)

Semoga membantu, jika berkenan silahkan kunjungi posting kami yang lain tentang kata bijak dan kata kata mutiara. Kami akan sangat terbantu jika anda memberikan masukan untuk menyempurnakan contoh kata pengantar ini.

About Author :

CONTOH KATA PENGANTAR MAKALAH LENGKAP ditulis oleh seorang penggemar dan penghoby buku sekligus blogger.

0 comments:

Posting Komentar

 
karyaku © 2013 GUSBUD. Powered by Blogger