Home
» berita
» WAMEN ESDM MENINGGAL DUNIA, INI DIA KRONOLOGINYA
WAMEN ESDM MENINGGAL DUNIA, INI DIA KRONOLOGINYA
Wamen ESDM meninggal dunia di Gunung Tambora. Widjajono Partowidagdo meninggal ketika mengikuti pendakian yang dilakukan dalam rangka Famele Trakkers For Lupus yang dimulai Tanggal 19 April lalu. Berita terbaru tentang wamen ESDM meninggal menyebutkan bahwa beliau wafat karena serangan jantung. Berita tentang wakil menteri ESDM meninggal juga dibenarkan oleh menteri ESDM Jero Wacik.
Kronologi Wamen ESDM meninggal dunia
Berita yang dilansir detik menyebutkan wamen ESDM meninggal dunia tadi pagi ketika mendaki Gunung Tambora. Pagi hari sebelum mendaki Widjajono Partowidagdo dilaporkan sedang tidak fit, saat berada pada ketinggian 1.800 meter wamen ESDM mengalami sesak nafas disinyalir karena tipisnya oksigen. Upaya penyelamatan sudah dilakukan oleh Newmont namun karena terhalang cuaca buruk baru beberapa saat kemudian Wamen baru bisa di evakuasi. Dokter puskesmas setempat menyatakan Wamen ESDM meninggal dunia. Saat ini salah jenazah satu tokoh yang cukup banyak disorot terkait gonjang ganjing BBM ini sedang diterbangkan ke Jakarta.
Rating: 4.5
0 comments:
Posting Komentar