BADAI MATAHARI 2012 - Fakta Terbaru dan Akibatnya

Badai matahari 2012 menjadi satu kejadian yang mencemaskan, bukan saja isu kiamat yang disebabkan badai matahari 2012 tetapi juga dugaan akibat yang akan ditimbulkan di dunia modern. Badai matahari atau aktivitas matahari yang terjadi pada 1960 tercatat sebagai aktivitas paling besar yang bisa direkam dengan 200 bintik matahari dan terakhir pada tahun 2000 yang lalu dengan 120 bintik. Anda ingat Tahun 1999 menjelang menjelan tahun 2000 heboh isu bencana Y2K dimana dikhawatirkan akan banyak terjadi kecelakaan terkait kesalahan komputer menghitung tanggal faktanya isu heboh tersebut tidak terjadi, nah bagaimana dengan badai matahari 2012 apakah akan benar2 mengancam kehidupan manusia modern?

badai matahari

Badai Matahari (vivanews)

Terakhir saya melihat LAPAN membahas badai matahari 2012 di jaringan mivo tv. Saat ini para ahli baik dari Nasa atau Lapan dan dari berbagai belahan dunia tidak ada yang bisa memprediksi secara pasti kapan dan bagaimana efek dari badai matahari 2012. Beberapa sumber menyebutkan puncak badai diperkirakan sekitar Tahun 2012 sampai 2013. Badai  matahari adalah siklus, terakhir terjadi 10 tahun lalu, meskipun ada yang mengatakan bahwa badai matahari 2012 lebih besar dari sebelumnya namun sekali lagi tidak ada yang benar2 bisa memprediksi secara akurat seberapa besar. Akibat badai matahari 2012 secara langsung adalah pada tehnologi tinggi seperti peralatan komunikasi dan satelit, fakta bahwa saat ini sistem komunikasi dan tehnologi tinggi sudah menjadi bagian dari keseharian masyarakat dunia menjadikan kekhawatiran dampak langsung badai matahari 2012 meluas. Disamping itu iklim juga akan mengalami perubahan namun bagaimana perubahan tersebut belum ada yang bisa memastikan. Bencana adalah rencana Tuhan sebagaimana sebuah kata bijak mengajarkan masa depan hanya tuhan yang tahu, jadi serahkan akibat dari badai matahari 2012 yang menjadi kuasa Tuhan itu kepada yang Yang Maha Berkuasa. sebelum saya akhiri ada tontonan baru yang layak anda tengok Mytrans milik transcops, semoga memberikan info postig tentang badai matahari 2012. Rating: 4.5

About Author :

BADAI MATAHARI 2012 - Fakta Terbaru dan Akibatnya ditulis oleh seorang penggemar dan penghoby buku sekligus blogger.

0 comments:

Posting Komentar

 
karyaku © 2013 GUSBUD. Powered by Blogger