KATA BIJAK MARIO TEGUH - Memaknai Kata Bijak Mario Teguh

Kata bijak Mario Teguh adalah referensi yang harus diinternalisasi dalam kehidupan setiap pribadi. Saya berpendapat setiap kata bijak Mario Teguh tidak bisa begitu saja dipedomani dalam proses mengahadapi kehidupan. Benar bahwa sebagai seorang pribadi kapasitas Mario Teguh sudah sampai pada tataran pemberi nasehat namun sebagaimana seoarang pemberi nasehat dia hanya sebatas memberi pendapat selanjutnya kita sebagai pribadilah yang harus mengintrodusir setiap kata bijak Mario Teguh untuk kebutuhan kita. Perbedaan terbesar kata kata bijak yang di tuturkan Mario Teguh dengan kata kata mutiara para cerdik pandai dimasa lampau adalah kekinian.

Kata Bijak Mario Teguh Pilihan

Jika kita sedang benar, jangan terlalu berani dan bila kita sedang takut, jangan terlalu takut. Karena keseimbangan sikap adalah penentu ketepatan perjalanan kesuksesan kita.
Posting ini bukan saya maksudakna untuk membuat kumpulan kata bijak Mario teguh tetapi lebih kepada mencoba mengajak anda mempelajari cara bagaimana memahami apa yang disampaikan Mario Teguh. Kita ambil contoh diatas, dalam setiap acaranya saya yakin Mario tidak selalu memperispakan setiap apa yang akan keluar dari benaknya jadi mengambil bulat2 apa yang beliau ucapkan juga bukan tindakan bijak. Sebagai contoh diatas kalau objeknya keseimbangan dan beliau menyebutkan kondisi "benar" sebagai penyebab "berani" kenapa pada kalimat berikutnya tidak kondisi "salah" yang menyebabkan "takut" tetapi justru kondisi "takut dan akibat "takut" yang keluar. Menurut hemat saya disetiap ucapanya Mario Teguh sering memberikan penekanan pada kalimat akhir artinya disini yang paling penting adalah sikap seimbang sebagai penentu sukses. Saya melihat banyak pola yang sama dalam kata bijak Mario teguh, analoginya mungkin misalnya seperti kalimat "jangan terlalu banyak menonton mivo tv luangkan banyak waktu untuk belajar" dalam kalimat ini bukan mivo tv nya yang krusial justru waktu yang lebih banyak untuk belajar, bisa saja kita nonton yang lain tetapi nasehat luangkan waktu lebih banyak untuk belajar tetap berlaku. Apakah anda mempunyai cara berbeda untuk memahami kata bijak Mario Teguh.

About Author :

KATA BIJAK MARIO TEGUH - Memaknai Kata Bijak Mario Teguh ditulis oleh seorang penggemar dan penghoby buku sekligus blogger.

0 comments:

Posting Komentar

 
karyaku © 2013 GUSBUD. Powered by Blogger