SINOPSIS MISS RIPLEY - Drama Miss Ripley Ini Dia Endingnya

Sinopsis Miss Ripley ini sebagian saya ambil dari Indosiar dan beberapa sumber yang lain. Sinopsis Miss Ripley diawali dengan cerita pelarian sang pemeran wanita Jang Mi-ri (Lee Da-hae) dari tempat hiburan milik orang Jepang dan kembali ke Seoul. Alasan kenapa Jang Mi-ri Lari karena merasa tidak tepat menjalani kehidupan di tempat hiburan tersebut. Nah di Ibukota Korea inilah alur cerita mulai dibangun, Mi-Ri bertemu Jang Myung-hoon (Kim Seung-woo) seorang eksekutif pengusaha hotel dengan temperamen yang ambisius dan Yutaka (Micky Yoochun) yang juga pewaris hotel yang lembut dan hangat. Anda bisa menyaksikan drama Miss ripley Ini di mivo tv Baru

sinopsis Miss Ripley

Miss Ripley (Indosiar)

Didalam sinopsis Miss Ripley diceritakan masa lalu Jang Mi-ri yang menderita ditinggal ayahnya dan mendapat perlakuan buruk dari pasangan Jepang yang mengadopsinya. Pengalamn buruk itulah yang membuat Mi-ri mempunyai perangai licik dan penuh kebohongan. Bisa ditebak kedua pengusaha muda tersebut terjabak percintaan penuh tipu daya Jang Mi-ri. Akhir cerita dari Drama miss Ripley yang ditayangkan MBC da berakhir 19 Juli lalu ini menurut saya gak berakhir bahagia, diceritakan Jang Mi-ri akhirnya masuk penjara, setahun kemudian setelah bebas dia tetap tinggal di Korea. Jang Myung-hoon meskipun sangat berharap bertemu Jang Mi-ri tetapi akhirnya tidak pernah bertemu dengan pujaan hatinya, anda pernah melihat dram korea kedua pemeranya lewat di tempat yang sama dan hampir berpapasan tetapi ternyata tidak, nah ini dia yang terjadi diakhir sinopsis Miss Ripley keduanya membaca sebuah tulisan "Cinta terbesar dari semua cinta adalah mencintai diri sendiri" dipapan yang sama tetapi tidak bertemu, heemm akhir yang sedih ya, demikian sinopsis Miss Ripley. Rating: 4.5

About Author :

SINOPSIS MISS RIPLEY - Drama Miss Ripley Ini Dia Endingnya ditulis oleh seorang penggemar dan penghoby buku sekligus blogger.

0 comments:

Posting Komentar

 
karyaku © 2013 GUSBUD. Powered by Blogger